- Buka appsgeyser.com
- Pilih"CREATE NOW"
- Kemudian akan muncul tampilan seperti dibawah dan klik more options dan pilih "DOCUMENT"
- Kemudian isi form seperti berikut :
- Klik "CREATE APP" kemudian isi data seperti gambar dibawah
- Klik "SIGN UP"
- Aplikasi telah selesai dibuat dan bisa di download :)
Minggu, 28 Juli 2013
Membuat Aplikasi Android Sendiri : "99 Asmaul Husna"
Halo semuaya :) pada tau Android kan ? Ya, Android adalah sebuah sistem operasi yang dibuat oleh Andy Rubin. Android menyediakan apps store (Google Play) yang disana terdapat ratusan bahkan ribuan aplikasi yang bisa di download secara gratis maupun berbayar. Pasti bingung bagaimana cara membuat segitu banyak aplikasi. Nah, disini saya bakal berbagi sedikit ilmu tentang cara membuat aplikasi android. Kali ini saya akan membuat aplikasi android "99 Asmaul Husna". Aplikasi ini diharapkan dapat mempermudah dalam mempelajari dan menghafal 99 nama Allah beserta arti dan manfaatnya. Di jaman modern ini pasti pada males bawa-bawa buku atau catatan, dengan aplikasi ini kamu bisa belajar kapan aja dan di mana saja tinggal download, instal, dan jadilah ! tapi karna buat publish aplikasi di Google Play harus baya sekitar 250ribu jadi aplikasi ini tidak saya publis di Google Play (alasan:mahal). Tapi tenang aja aplikasi ini bisa di download di http://www.appsgeyser.com/getwidget/99%20Asmaul%20Husna khusus android ya :D .Oke ini dia langkah-langkah membuat aplikasi android :
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar